Kisah Mualafnya Tujuh KK di Desa Kutuh Bangli
PADA awal bulan Maret kemarin, saya yang kebetulan ada agenda kaderisasi GP Ansor di Bangli, menyempatkan diri berkunjung ke Dusun Angensari, Desa Kutuh, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli. Tujuan utamanya adalah bersilaturrahim ke komunitas minoritas Muslim sekaligus ingin mendengar langsung cerita “unik” berkembangnya Islam di sana. Lokasi daerah ini cukup jauh dan bisa dibilang sulit diakses … Continue reading Kisah Mualafnya Tujuh KK di Desa Kutuh Bangli
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed