Filosofi Teras, Way of Life, dan Kendali Emosi Manusia ala Henry Manampiring

“Manusia tidak memiliki kuasa untuk memiliki apa pun yang dia mau, tetapi dia memiliki kuasa untuk tidak mengingini apa yang dia belum miliki, dan dengan gembira memaksimalkan apa yang dia terima.” — Filosofi Teras *** BERBICARA mengenai filsafat memang tak pernah ada habisnya. Dari sejak zaman Thales hingga hari ini, sebagai sebuah ilmu pengetahuan, filsafat … Continue reading Filosofi Teras, Way of Life, dan Kendali Emosi Manusia ala Henry Manampiring