Puisi-puisi IDK Raka Kusuma # Juru Masak Tampan: Wayan Koster

JURU MASAK TAMPAN :Wayan Koster di Desa Sembiran aku ingin jadi juru masak tampan memasak matahari dan bulan jadi masakan persembahan kuberi bumbu bintang irisan awan, serbuk udara bersih dari noda kutuangkan setelah matang ke dalam sembilan cawan kusajikan di sembilan penjuru dunia kukitar dengan bunga sembilan rupa sembilan aroma dupa sembilan warna asapnya menampakkan … Continue reading Puisi-puisi IDK Raka Kusuma # Juru Masak Tampan: Wayan Koster