“Nini Kija Jani”, Teater Jineng SMAN 1 Tabanan Buktikan Diri Jadi Lumbung Kreativitas Sastra

TEATER Jineng dari SMAN 1 Tabanan seperti mata air di lereng pegunungan Batukaru yang tak henti-henti mengucurkan air. Hampir setiap event yang berisi sesolahan drama, atau seni pertunjukan lain, kelompok teater ini selalu muncul dengan garapan-garapan anyar mereka. Jika event itu berupa lomba, Teater Jineng seringkali meraih juara, di tingkat lokal maupun nasional. Teater sekolah … Continue reading “Nini Kija Jani”, Teater Jineng SMAN 1 Tabanan Buktikan Diri Jadi Lumbung Kreativitas Sastra