Puisi-puisi Komang Sujana | Di Bawah Langit Bulan Juli

DI BAWAH LANGIT BULAN JULI Di bawah langit bulan juliDingin udara terhentiDi sudut rumah diriMenyusup di celah pintutungku perapian Kita bergantianJadi minyakTak sedikitTak banyak “Begitu pekat cemar anginMenusuk dari celah hitam jelagaMata terpejamAkan datang”katamu lantang Kita duduk melingkarJadi dinding penghalangTak tipisTak tebal “Bukankah di siniMuara limbahBedebah tiada sudahTumpah di hati para petapa”katamu tak sekali Dan … Continue reading Puisi-puisi Komang Sujana | Di Bawah Langit Bulan Juli