“Kala Api, The Age of Pawns”: Pameran Made Kaek di Yogyakarta untuk Sang Kakek

MADE Kaek, perupa Bali yang penuh dedikasi dalam bidang seni itu memamerkan karya-karyanya di Bentara Budaya Yogyakarta, 23-30 Agustus 2024. Pameran tunggal itu bertajuk “Kala Api, The Age of Pawns”. Pameran di Yogyakarta, bagi Kaek, ia rasakan seperti pulang kampung. “Jogja itu sudah terasa seperti kampung, dan pameran ini seperti membangkitkan nostalgia tiga puluh tahun … Continue reading “Kala Api, The Age of Pawns”: Pameran Made Kaek di Yogyakarta untuk Sang Kakek