Perkembangan Bahasa Indonesia Dalam Bidang Iptek

BAHASA merupakan suatu hal yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan sehari-hari manusia. Bahasa menjadi alat komunikasi yang sangat vital keberadaannya sebagai media untuk menyampaikan pesan dan gagasan seseorang sehingga keberadaan bahasa sangat penting dan mutlak adanya. Bahasa sangat berkaitan erat dengan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK), karena bahasa merupakan salah satu bagian integral dari perkembangan … Continue reading Perkembangan Bahasa Indonesia Dalam Bidang Iptek