Kita Sukses Karena Proses, Bukan Protes

KETIKA KITA NGOBROL atau diskusi di lingkungan sendiri, baik di rumah, di kantor, atau di tempat-tempat fasilitas publik—jika kita mau menghitungnya—rasanya lebih banyak isi dan topiknya nada keluhan atau suara protes. Misalnya ketidakpuasan terhadap sesuatu yang didapat hari ini. Terlalu banyak waktu dan tempat dibuat bising oleh nada atau suara-suara keluhan atau protes sebagai wujud … Continue reading Kita Sukses Karena Proses, Bukan Protes