Sejarah Panjang Kemunculan Wayang
Kata wayang berasal dari kata bayang atau bayangan (Simpen, 1974:1). Sesuai dengan kenyataan bahwa dalam pertunjukan wayang kulit, Ki Dalang yaitu orang yang memainkan wayang ada di balik layar yang disebut kelir diterangi dengan sejenis pelita disebut belencong. Bayangan yang ditimbulkan dapat dilihat oleh penonton dari depan kelir sehingga pertunjukan ini disebut wayang. Namun, beberapa … Continue reading Sejarah Panjang Kemunculan Wayang
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed