Nyoman Suardika, Pengolah Arak dari Kubu, Memanjat 50 Pohon Lontar Saban Hari

Lelaki 37 tahun itu, Nyoman Suardika. Lahir, mukim, dan bekerja di Desa Dukuh, Kubu, Karangasem, Bali. Pekerjaan sehari-hari: memanjat pohon lontar. Bukan sekadar memanjat. Dalam sehari ia memanjat 50 pohon lontar. Ia biasa bangun jam 02.00 dinihari. Bergerak ke kebun yang tak terlalu jauh dari rumahnya. Di kebun, sudah menunggu 50 pohon lontar untuk dipanjat. … Continue reading Nyoman Suardika, Pengolah Arak dari Kubu, Memanjat 50 Pohon Lontar Saban Hari