Kartun Anak-Anak Asuhan Oom Pasikom – Catatan Pameran “Kartun Ber(b)isik” di Bentara Budaya Bali
Rapat akbar partai politik, histeria massa, demonstran, politikus, fanatikus, pemimpin, pengikut, politisi korup, oligarki…, adalah pokok soal yang dimamah-biak media massa hari-hari ini. Dimamika berita yang diramu wartawan di newsroom, atau yang tertunda diberitakan, bakal mendapatkan komentar setiap pekan lewat figur kartun yang mewakili persepsi editorial. Kita mengenal Oom Pasikom yang bertengger di halaman Opini … Continue reading Kartun Anak-Anak Asuhan Oom Pasikom – Catatan Pameran “Kartun Ber(b)isik” di Bentara Budaya Bali
Copy and paste this URL into your WordPress site to embed
Copy and paste this code into your site to embed